Apa sudah saatnya aku mencoba mencari cinta lagi, selama ini aku merasa sudah mendapatkan cinta yang aku inginkan dari lingkungan sekelilingku walau tanpa ada hadirnya kekasih. Mungkin ini saatnya, aku hrs mulai tidak egois memikirkan kepentinganku sendiri. Saatnya aku mulai berbagi rasa, berbagai pengertian dan berbagi banyak hal dengan seseorang. Tp gmn ya cara aku menemukannya, menemukan seseorg yg bisa mengerti dan bisa berbagi.
Selama ini aku selalu mengusir kejenuhanku dengan liburan,nonton. Tp itu sifatnya hanya sementara setelah itu berakhir aku akan merasa kesepian lagi.
So maybe, ini saatanya mencari dan mengakhiri masa sendiriku
Tidak ada komentar:
Posting Komentar